cara membuat kolak

Bahan:

800 gr pisang kepok
300 gr gula aren
3 lembar daun pandan, simpul
150 gr kolang kaling, boleh direbus dulu
400 gr Singkong
1000 cc air santan
Secukupnya Gula pasir, garam
¼ – ½ sdt bubuk vanili

Cara / Langkah Membuat Kolak Pisang:

1.Potong pisang sesuai selera, sisihkan. (Boleh dikukus terlebih dahulu).
2.Rebus gula merah dengan 1000cc air, saring airnya.
3.Rebus santan, air, gula merah, gula pasir, vanili bubuk, daun pandan dalam api sedang sambil diaduk-aduk hingga mendidih.
4.Masukkan kolang kaling, lalu tambahkan pisang.
5.Tunggu hingga matang, aduk sesekali dengan api kecil. Koreksi rasa.
6.Kolak siap dihidangkan.


Posting Komentar untuk "cara membuat kolak"